LAPORAN PRAKTIKUM
STRUKTUR DATA
MODUL 1
Oleh :
TRI WIJAYANTO
115410126 /
TI
LABORATORIUM TERPADU
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN
KOMPUTER AKAKOM YOGYAKARATA
2012
PEMBAHASAN
MODUL 1
PRAKTIKUM 2
public class
variable { à Sintakdisampingmerupakan suatu nama kelas yang dibuat dan nama kelasnya
adalah Variabel.
static int a; à Menunjukkan bahwa menggunkan tipe data
integer, tipe data tersebut memiliki variabel dengan nama a.
public static
void main(String[] args) { à Memulai program dengan menggunakan method main (program utama).
int
x; à Tipe data
primitif dengan nama variabel integer x
x =
10; à Integer x dengan
nilai 10
a =
2; à Variabel a dengan
nilai 2.
System.out.println("Nilai
a : "+ a); à Suatu perintah keluaran untuk menampilkan kata yang berada pada dua tanda
petik dan juga akan menampilkan nilai dari variabel a sebesar 2.
{
int y; à Tipe data
primitif dengan nama variabel integer y.
y = 5; à Nilai dari integer y, yaitu 5.
System.out.println("Nilai
x : "+ x); à Suatu perintah keluaran untuk menampilkan kata yang berada pada dua tanda
petik dan juga akan menampilkan nilai dari variabel integer y sebesar 5.
System.out.println("Nilai
a : "+ a); à Suatu perintah keluaran untuk menampilkan kata yang berada pada dua tanda
petik dan juga akan menampilkan nilai dari variabel a sebesar 2. Pada sintakini, sama halnya perintah pada baris sebelumnya, jadi terdapat dua pemanggilan untuk variabel bertipe integer pada a.
{
int z; à Data primitif dengan nama variabel integer
z.
z = 20; à Nilai dari variabel yang bertipe z adalah 20.
System.out.println("Nilai
x + y + z + a : "+ (x+y+z+a)); à Merupakan suatu
perintah keluaran untuk menampilkan bacaan yang ada diantara 2 petik, yaitu
untuk menampilkan hasil penjumalah antara variabel x + y + z + a, artinya 10 +
5 + 20 + 2, sehingga hasilnya berjumlah 37. Maka keluarannya berupa Nilai
x+y+z+a : 37.
}
//System.out.println("Nilai
z : "+ z); à Perintah yang diabaikan agar program dapatberjalan.
System.out.println("Nilai
y : "+ y); à Keluaran yang
akan menampilkan nilai dari variabel yang bertipe integer yaitu pada nilai y =
5.
}
//
System.out.println("Nilai z : "+ z); à Perintah yang diabaikan agar program dapatberjalan.
//System.out.println("Nilai
y : "+ y); à Perintah yang diabaikan agar program dapatberjalan.
System.out.println("Nilai
x : "+ x); à Suatu perintah keluaran untuk menampilkan kata yang berada pada dua tanda
petik dan juga akan menampilkan nilai dari variabel x sebesar 10.
}
}
OUTPUT
PRAKTIKUM 3
public class
contohString { à Merupakan suatu nama kelas yang dibuat dan nama kelasnya
adalah contohString
public static void main (String[] args){ à Memulai program dengan menggunakan method main (program utama).
System.out.println("STMIK\nAkakom"); à Menampilkankarakter / tulisan STIMIK Akakomdengansatuenter
kebawah( \n = enter).
System.out.println("STMIK\tAkakom"); à Menampilkankarakter / tulisan STMIK Akakomdengan tabs kesamping
(\t = tabs).
System.out.println("\"hallo\""); à Menampilkankarakter / tulisan hallo dengantandapetik (“”).
}
}
OUTPUT
PRAKTIKUM 4
public class
cobaLong { à Merupakan suatu nama kelas yang dibuat dan nama kelasnya
adalah cobaLong
public static
void main(String[] args) { à Memulai program dengan menggunakan method main (program utama).
long coba = 1234567890123L; à long merupakan suatu
tipe data yang digunakan dengan nama
variabel data7 yang mempunyai nilai '123456789L'.Jikatidakadahuruf L dibelakangnya, maka program akan error.
System.out.println(coba); à Perintah di sampingdigunakanuntukmenampilkanhasildarieksekusi program.
}
}
OUTPUT
PRAKTIKUM 5
public class cobaKalimat { à Merupakan suatu nama kelas yang dibuat dan nama kelasnya adalah cobakalimat
public static void main(String[] args) { à Memulai program dengan menggunakan method main (program utama).
char
coba = 'H'; à Variabelcobadengannama H bertipechar.
System.out.println(coba);
} } à Perintah di
sampingdigunakanuntukmenampilkanhasildarieksekusi program.
OUTPUT
TUGAS
import java.util.Scanner;
public class tugas1{
public static void main(String args[]){
Scanner dik=new Scanner(System.in);
String a,b;
System.out.print("Masukkan Nama Anda :");
a=dik.nextLine();
System.out.print("Masukkan Password Anda :");
b=dik.nextLine();
String c =
"Akakom";
if(b.equals(c))
System.out.println("password anda benar");
else
System.out.println("maaf password anda salah");
}}
Hasil Benar
Hasil Salah
0 komentar:
Posting Komentar